welcome

I just wanna share everything I know :)

Psikologi wanita

Minggu, 13 Februari 2011

menurut : Pada dasarnya Psikologi Wanita terbagi 7 Bagian. Tiga diantaranya adalah bagian dari otak mereka, yaitu FISIK (panca indera), LOGIKA dan EMOSI, yang lainnya adalah faktor luar yaitu Lingkungan mereka yang sudah tentu mempengaruhi cara berfikir dan perilaku mereka. Apa saja 7 bagian itu?

1. Social Programming :
adalah didikan, norma-norma, cara berfikir, mentalitas dan kepercayaan yang ditanamkan orang tua dan lingkungan sosial kepada si Wanita dari sejak kecil. Keluarga, lingkungan Ber-aktifitas, Sekolah, Pengalaman Pribadi dan Trauma bertanggungjawab atas pembentukan Pemikiran si Wanita.

2. Social Pressure:
adalah tekanan dari Lingkungan dan Masyarakat. Banyak wanita takut untuk dinilai bertingkah laku BURUK oleh Masyarakat dan Lingkungannya. Kadang mereka tidak menjadi diri mereka sendiri demi menjaga image mereka dan karena takut dinilai SALAH oleh masyarakat atau lingkungan mereka. Kadang Mereka membuat-buat gaya berbicara dan tingkah laku mereka yang jauh-jauh berbeda dengan diri mereka yang sebenarnya. Kadang mereka membuat Keputusan yang berbeda dengan apa yang mereka mau dikarenakan TEKANAN sosial dari lingkungan, keluarga atau teman-teman mereka. Social Pressure bisa membuat seorang wanita mengubah pemikirannya secara instan.

3. Culture:
adalah perbedaan sosial, suku, ras, budaya, bahasa, norma-norma, peraturan menurut budaya, kelas dan nilai-nilai tertentu. Culture membentuk SELERA si Wanita, Cara Berkomunikasi, Hobi, Kegiatan dan banyak hal yang mempengaruhi emosi dan perilakunya.

4 Personal (ego):
ini adalah gengsi si Wanita, ini lah sumber utama semua masalah.

5. Logika:
adalah hal yang bersangkutan dengan alasan serta sebab-akibat. Social Programming, Social Pressure dan Culture sangat mempengaruhi LOGIKA Wanita. Inilah kelemahan utama wanita.

6. Fisik: ini termasuk apa yang Wanita Dengar dan lihat, termasuk penampilan anda, body language anda, ekpresi wajah anda dan cara anda berkomunikasi.

7 Emosi: inilah target kita untuk membuat Wanita Jatuh Cinta, jika kita sudah dapat menguasai Emosi mereka, maka semua ke-6 HAL diatas hanya akan SEDIKIT saja mempengaruhi mereka.


sumber gambar



Free Template Blogger collection template Hot Deals BERITA_wongANteng SEO theproperty-developer

0 comments:

Posting Komentar